


"Menciptakan suasana yang secara khusus sesuai dengan gaya dan selera individu bisa menjadi sebuah petualangan. Lemari TV Case menghadirkan furnitur semi-kustom yang sederhana dan praktis, dikonfigurasi agar sesuai dengan detail tertentu seperti gaya, dimensi, dan warna. Menciptakan gaya interior Anda sendiri tidak pernah semudah ini. Meja Rak TV CASE menghadirkan berbagai warna kayu dan aksesori seperti gagang laci dapat menawarkan gaya dan nuansa yang berbeda. CASE memberikan pilihan lemari gantung untuk memudahkan membersihkan bagian bawah cabinet serta tersedia pilihan dengan menggunakan kaki. Spesifikasi Bahan: Kombinasi dari 25 mm hingga 12 mm Tebal Melamine Face Chipboard (MFC) Lapisan luar: Pintu dan permukaan laci menggunakan MDF dengan laminasi PVC (Membran Press). Lampu LED (opsional): Lampu hemat energi yang tahan lama untuk tampilan yang lebih baik"
Detil Produk
Detil Produk | |
---|---|
Brand | Case Furniture |
Material Table Top | Particle Board |
Material Kaki Meja | Metal |
a_isi_paket | Meja TV |
Packing | Flatpack |
Kondisi Produk | Butuh Perakitan Kompleks |
Style | Modern Classic |
Warna | Cokelat |
Material | 18 mm Thickness Melamine Face Chipboard (MFC) and Skin, Doors and drawer faces use MDF with PVC lamination (Membrane Press) |
Spesifikasi | |
---|---|
Ukuran Kemasan | 190cm x 50cm x 60cm |
Ukuran Barang | 180cm x 40cm x 160cm |
Berat | 30kg |
Lainnya | |
---|---|
Gratis Perakitan | Ya |
Manual Disertakan | Tidak |
FALSE |
Pengiriman
Disclaimer




































