



Heim Studio Kyoto Coffee Table















Nikmati waktu bersantai anda sambil menonton tv dan minum kopi ditemani dengan Kyoto Coffee Table. Dengan design yang unik, pintu geser pada Kyoto Coffee Table dapat anda sesuaikan dengan kebutuhan. Selain untuk menaruh kopi dan makan, coffee table ini juga bisa digunakan untuk menyimpan barang-barang seperti buku, hiasan, dan lainnyaCoffee Table dengan style Japandi (Japanese Scandinavian) ini memiliki warna yang dapat disesuaikan dengan berbagai warna furniture anda. Selain memiliki warna yang sangat menarik, sofa ini juga didesign untuk segala macam bentuk ruangan anda mulai dari ruangan yang sempit hingga yang luas sekalipunPadukan Coffee Table ini dengan furniture anda yang lainnya seperti Sofa, side table, atau meja tv, kami yakin akan membuat anda selalu #JadiInginPulang
Spesifikasi & Ukuran
Detil Produk | |
---|---|
Brand | Heim Studio |
Material Kaki Meja | Kayu |
Material Table Top | Particle Board |
a_isi_paket | 1 Meja |
Packing | Flatpack |
Bentuk Table Top | Persegi Panjang |
Kondisi Produk | Butuh Perakitan Kompleks |
Style | Japandi Natural |
Warna | Cokelat |
Material | Kayu |
Spesifikasi | |
---|---|
Ukuran Kemasan | 122cm x 61cm x 9.5cm |
Ukuran Barang | 118cm x 58cm x 40cm |
Tinggi Kaki | 15 |
Berat | 18.48kg |
Lainnya | |
---|---|
Manual | catalogue/instruksi-perakitan/KT+CT.pdf |
Manual Disertakan | Ya |
Gratis Perakitan | Tidak |


































