
Heim Studio SAKA Sofabed Abu Muda



















SAKA Sofabed Abu Muda
Sofa bed SAKA sangat cocok bagi Anda yang mencari sofa bed minimalis dengan harga terjangkau. Sofa ini dapat digunakan sebagai sofa santai pada ruang tamu minimalis yang akan memberikan kenyamanan serta gaya yang elegan pada hunian.
Sofa bed ini didesain dengan bentuk dudukan dan sandaran split yang unik dan modern dengan level keempukan yang soft. Material kaki sofa yang digunakan adalah kayu yang kuat dan tahan lama. Sementara itu, material dudukan maupun sandarannya terbuat dari foam lembut dan dilapisi dengan kain woven sehingga nyaman digunakan dan tampilannya jadi elegan. Berat sofa ini adalah 39.4 kg dengan ukuran sofa: panjang 181 cm, lebar sofa 105 cm, dan tinggi 21 cm. Pengemasan sofa lipat ini dibuat dalam bentuk flatpack agar lebih praktis.Perakitannya pun mudah dilakukan.
Sofa bed murah ini cocok digunakan di ruang tamu ataupun ruang keluarga. Warna abu-abunya yang netral memberikan tampilan estetik ala style Japandi. Tentunya sofa bed murah ini bisa digunakan untuk keperluan residensial maupun bisnis. Kondisi produk ini butuh perakitan sederhana yang bisa dilakukan secara mandiri.
Selain itu, sebelum membeli sofa bed, pastikan Anda mengetahui ukuran yang sesuai dengan ruangan Anda. Perhatikan juga cara merawatnya dengan baik agar sofa bed ini dapat bertahan lama. Anda juga bisa menambahkan aksesori seperti bantal atau selimut untuk memberikan kesan yang lebih nyaman dan elegan pada ruangan Anda. Dengan membeli sofa bed SAKA, Anda akan mendapatkan kursi sofa minimalis yang dapat digunakan sebagai tempat duduk maupun kasur yang nyaman.
Spesifikasi & Ukuran
Detil Produk | |
---|---|
Brand | Heim Studio |
Material Insert Sandaran | Foam |
Material Kaki Sofa | Kayu |
Material Dudukan | Foam |
Material Cover Dudukan & Sandaran | Kain Woven |
Keempukan Sandaran | Soft |
Bentuk Sandaran | Split |
Keempukan Dudukan | Soft |
Bentuk Dudukan | Split |
Packing | Flatpack |
Kondisi Produk | Butuh Perakitan Sederhana |
Style | Japandi Natural |
Warna | Abu-abu |
Material | Kain Woven |
Spesifikasi | |
---|---|
Ukuran Kemasan | 181cm x 105cm x 31cm |
Ukuran Barang | 181cm x 105cm x 21cm |
Berat | 39.4kg |
Lainnya | |
---|---|
Gratis Perakitan | Tidak |


































